Ban Belakang Lepas, Truk Bermuatan Rotan Terbalik di Jalan A Yani

oleh Humas Polda Kalsel
0 komentar-komentar
truk-rotan-terbalik

truk-rotan-terbalik.

Akibat ban belakang lepas, sebuah truk terbalik ketika melintas di Jalan A Yani Km 12,5 Kecamatan Gambut Kabupaten, Kalsel, Kamis (7/1/2016) pagi.

Insiden ini langsung menarik perhatian pengendara yang lewat serta warga yang ada di sekitar lokasi kejadian dan sempat membuat macet lalu lintas.

Saat ini proses evakuasi mobil truk bermuatan rotan itu masih diupayakan.

BP/rel/tribrata

Berita Terkait

Tuliskan Komentar