Pengecekan Ranmor Polsek Karang Bintang Polres Tanbu

oleh Humas Polda Kalsel
0 komentar-komentar

Polres Tanah Bumbu, Polda Kalsel – Anggota Polsek Karang Bintang berupaya memberikan pelayanan yang maksimal kepada masyarakat.

Salah satu upaya yang dilakukan anggota Polsek Karang Bintang yakni dengan melaksanakan pengecekan Ranmor R2 dalam rangka Pemeliharaan dan Perawatan (Harwat) Ranmor Dinas.

Pengecekan meliputi kondisi mesin, oli, air radiator, klakson, lampu hazart, sirine, kebersihan ranmor dan kelengkapan yang ada didalam ranmor.

Melalui kegiatan ini, diiharapkan bagi personil pemegang ataupun kepada pengemudi ranmor dapat merawat dengan baik ranmor tersebut karena telah disediakan oleh negara untuk memberikan pelayanan yang maksimal kepada masyarakat dan apabila suatu saat dibutuhkan dapat segera digunakan.

 

Penulis : Achmad Wardana

Editor   : Kombes Pol Mochamad Rifa’i, S.I.K.

Publish : Bripka Yudha Krisyanto, S.Kom.

Berita Terkait

Tuliskan Komentar