Patroli Bersepeda Polres Batola

oleh Humas Polda Kalsel
0 komentar-komentar

Polres Barito Kuala, Polda Kalsel – Anggota Satuan Samapta Polres Barito Kuala (Batola) melaksanakan Patroli di lingkungan Asmara Polres setempat, Kamis (08/12/2022).

Patroli menggunakan sepeda ini untuk mengantisipasi adanya Terorisme diwilayah hukum Polres Batola.

Kapolres Batola AKBP Diaz Sasongko, S.I.K. melalui Kasat Samapta AKP Vidi Zulkifli mengatakan kegiatan ini guna memperkeras Mako dan lingkungan keluarga besar asrama Polres Batola.

Kegiatan ini rutin dilakukan secara bergantian guna mempersempit niat kejahatan.

 

Penulis : Achmad Wardana

Editor   : Kombes Pol Mochamad Rifa’i, S.I.K.

Publish : Bripka Yudha Krisyanto, S.Kom.

Berita Terkait

Tuliskan Komentar